Gratis Humor, cerita lucu dan cerita motivasi hidup

27 Januari 2009

Doa dan Usaha

Dikisahkan, ada seorang pemuda sedang naik sepeda motor di jalan raya. Tiba-tiba hujan turun dengan derasnya seperti ditumpahkan dari langit. Dengan segera ditepikan sepeda motornya untuk berteduh di emper sebuah toko. Dia pun membuka helm yang dikenakan dan segera perhatiannya tercurah pada langit di atas yang berlapis awan kelabu.

Sambil menggigil kedinginan, bibirnya tampak berkomat-kamit melantunkan doa, "Tuhan, tolong hentikan hujan yang kau kirim ini. Engkau tahu, saya sedang didesak keadaan harus segera tiba di tempat tujuan. Please Tuhan....., please..... Tolong dengarkan doa hambamu ini". Dan tak lama kemudian tiba-tiba hujan berhenti dan segera si pemuda melanjutkan perjalanannya sambil mengucap syukur dan berterima kasih kepada Tuhan yang telah mendengar dan mengabulkan doanya.

Di waktu yang berbeda, di cuaca yang masih tidak menentu, lagi-lagi hujan turun cukup deras dan kembali si pemuda mengulang kegiatan yang sama seperti pengalamannya yang lalu, yakni berdoa memohon Tuhan menghentikan hujan, tetapi kali ini hujan tidak berhenti bahkan semakin deras mengguyur bumi. Di tengah menunggu berhentinya hujan, si pemuda sadar, dia harus berupaya menemukan dan membeli jas hujan untuk mengantisipasi saat berkendaraan di tengah hujan. Kali ini, walaupun terlambat, dia belajar sesuatu hal yakni ada saatnya mengucap doa tetapi juga harus disertai dengan usaha yaitu menyiapkan jas hujan.

Suatu hari, di waktu yang berbeda,si pemuda ke kantor tanpa sepeda motornya karena mogok akibat kebanjiran. Hujan yang kembali turun, tetapi jas hujan yang telah dibeli, saat dibutuhkan, tiba-tiba raib entah kemana. Dia pun mulai bertanya kesana kemari, barangkali ada yang bersedia meminjamkan payung atau apapun untuk melindunginya dari terpaan guyuran hujan. Kembali diulang doa yang sama, usaha yang sama, dan harapan yang sama pula. Eh,tiba-tiba seorang teman yang bersiap hendak meninggalkan tempat itu dengan berkendaraan mobil berkata, "Hai teman, kalau kita searah jalan. Ayo ikut aku sekalian. Aku antar sampai tempat tujuanmu dan dijamin tidak kehujanan, oke?". maka si pemuda itu pun mendapat tumpangan dan pulang ke rumah dengan selamat.

Peristiwa alam yang sama, yakni turunnya hujan, telah mengajarkan si pemuda bahwa selain doa, harus usaha dan akhirnya berserah. Karena jika kita mau membuka hati, ternyata Tuhan tidak pernah meninggalkan kita tetapi kitalah yang harus berupaya dengan segala cara dan pikiran yang telah dikaruniakan Tuhan kepada kita.

Pembaca yang budiman,

Hanya sekedar mengandalkan doa saja namun tanpa usaha dan kerja nyata tidak mungkin ada perkembangan, hasil akhirnyapun pasti nihil alias kosong, sedangkan sekedar kerja keras tanpa diiringi doa memungkinkan kita salah bertindak karena hanya memikirkan hasilnya. Dengan dilengkapi doa tentu usaha kita itu terarah di jalan yang benar, baik dan halal, maka yang paling ideal adalah usaha dan kerja keras kita yang diiringi dengan doa, niscaya segala usaha kita akan dikabulkan dan tentu hasil yang kita inginkan akan sukses dan memuaskan.


Andrie Wongso

15 Januari 2009

KOK HANYA SERATUS RIBU ???

Sepasang suami istri dalam perjalanan keluarkota dan karena jaraknya lumayan jauh, mereka bermaksud menginap di sebuah hotel sebelum meneruskan perjalanan keesokan paginya.

Akhirnya mereka menemukan Hotel yang cukup bagus walaupun tidak berbintang dan bermalam. Keesokan paginya ketika akan keluar hotel, mereka harus membayar Rp 350.000,-

Hah? Ini sih tarif hotel bintang 5. Nggak salah?? tanya si suami terkejut.

Ia minta dipanggilkan manajer hotel dan memprotes tarif yang terlalu tinggi. Setelah mendengarkan dengan penuh perhatian, si manajer berkata,
Hotel CJDW dilengkapi dengan kolam renang standar internasional, ruang konferensi dan berbagai hiburan taraf internasional.?

Tapi kami sama sekali tidak memanfaatkan fasilitas yang Bapak sebut tadi,? kata si suami bersikeras.

Salah Bapak sendiri. Fasilitas itu disediakan untuk dimanfaatkan,? kata si manajer tak mau kalah.

Setelah tercenung sejenak si suami membuka dompetnya, mengeluarkan uang Rp 100.000,- dan mengulurkannya kepada si manajer.

Kok hanya seratus ribu?? tanya manajer.

Karena Bapak harus membayar Rp 250.000.- untuk tidur dgn istri saya.?

Tapi saya tidak tidur dengan istri Bapak??

Salah sendiri. Sudah tersedia semalaman, kenapa tidak dimanfaatkan??

14 Januari 2009

CONTOH PEJABAT ANTI KORUPSI

Setelah proyek milyaran selesai, seorang direktur departemen kedatangan tamu konsultan merangkap kontraktor.

Konsultan: "Pak, ada hadiah dari kami untuk bapak. Saya parkir dibawah Toyota Innova."

Direktur : "Anda mau menyuap saya? ini apa-apaan? tender dah kelar kok. jangan
gitu ya, bahaya tau haree genee ngasih-ngasih hadiah."

Konsultan: "Tolonglah pak diterima. kalau gak, saya dianggap gagal membina relasi
oleh komisaris."

Direktor: "Ah, jangan gitu dong. saya gak sudi!!"

Konsultan (mikir ): "Gini aja, pak. gimana kalau bapak beli saja mobilnya..."

Direktur: "Mana saya ada uang beli mobil mahal gitu!!"

Konsultan menelpon komisaris..
Konsultan: "Saya ada solusi, Pak. bapak beli mobilnya dg harga rp.10.000,- saja."

Direktur: "Bener ya? OK, saya mau. jadi ini bukan suap. pake kwitansi ya.."

Konsultan: "Tentu, Pak.."

Konsultan menyiapkan dan menyerahkan kwitansi. Direktur membayar dengan uang 50 ribuan. mereka pun bersalaman.

Konsultan (sambil membuka dompet ): "Oh, maaf Pak. ini kembaliannya Rp.40.000,-. "
Direktur: "Gak usah pakai kembalian segala. tolong kirim 4 mobil lagi kerumah saya ya..."

Konsultan : @#$%^&**

05 Januari 2009

TENTARA GURUN

Disebuah gurun pasir ada sekelompok tentara yang sedang ditugaskan oleh negaranya untuk menjaga perbatasan negara dari imigran gelap, suatu hari ada seorang tentara yang uring-uringan karena selama ini kebutuhan biologisnya tidak terpenuhi, lalu dia protes pada kaptennya.
Tentara: Kapten, sudah enam bulan saya tinggal di tengah gurun!?
Kapten: Lalu..??
Tentara: Saya udah gak tahan kapten, pengen EE!? (EE = Sex dalam bahasa isyarat)
Kapten: Ooo? tuh dibelakang ada kuda..!?
Tentara: Ah..! Kapten bercanda ya?? (Sambil berjalan meninggalkan sang kapten)
Tentara itu mencoba untuk berjuang menahan libidonya, beberapa hari dia sudah bertahan tapi akhirnya kalah juga, dan dia kembali lagi ke kaptennya.
Tentara: Gimana masalah saya yang tempo hari??
Kapten: Udah saya bilang, dibelakang kan ada kuda, pakai aja tuh kuda..?
Dengan terpaksa tentara itu berjalan menuju ke kandang kuda dan menyalurkan libidonya dengan kuda. Keesokan harinya kapten bertanya..
Kapten: Gimana EE kamu? Udah beres kan..??
Tentara: Lumayan kapten, daripada gak ada sama sekali. Terima kasih untuk solusinya.?
Kapten: Sama-sama, karena tentara yang lain kalau lagi kepengen mereka juga memakai kuda untuk sampai ke lokalisasi di desa seberang sana.?
Tentara: !@#$% <mailto:?!@>@#!?????
jangan gila doong....he he he

PEJABAT vs PSK

Seorang pejabat suka jogging setiap pagi. Dan setiap lewat sebuah jalan dia selalu bertemu dengan seorang cewek penjaja seks yang berdiri di sana. Dan tiap kali pula si cewek berteriak kepadanya "Lima ratus ribu, mau?" yang selalu dengan bercanda dia jawab , "Nggak ah, lima ribu perak saja!" Hal itu sudah menjadi kebiasaan mereka setiap kali berpapasan. "Lima ratus ribu"!". "Nggak, lima ribu!"

Suatu hari istri si pejabat ngotot mau ikut jogging. Biarpun sang suami berusaha dengan segala cara mencegahnya, tetap saja sang Nyonya ngotot. Sang suami mengalah sambil hatinya was-was bakal ada perang dengan bininya kalau si cewek PSK itu berteriak kepadanya. Dia tahu sang Nyonya tidak akan percaya bahwa itu cuma seloroh saja.

Benar saja, ketika suami istri itu jogging berdampingan mendekati jalan itu sang PSK sudah berdiri di sana. Si pejabat mencoba menghindari tatapan mata si cewek dan terus berlari melewatinya.

Sang pejabat sudah merasa senang tidak ada insiden ketika dari belakang dia mendengar sang PSK berteriak "Lihat sendiri kan apa yang kamu dapat dengan lima ribu perak!"

Pengantin Baru

Sepasang suami istri yang baru saja menikah tengah berbaring. Sang istri telah bersiap-siap untuk tidur sedangkan suaminya menyalakan lampu baca untuk membaca sebuah buku.

Pada saat tengah membaca tersebut, si suami berhenti sejenak, memasukkan tangannya ke dalam celana isterinya dan meraba-raba 'kolam' istrinya tersebut. Lantas ia meneruskan bacaannya. Ia kembali melakukan hal ini berkali-kali sehingga lama kelamaan isterinya menjadi terangsang. Tak lama kemudian, istrinya bangun, duduk pada badan suaminya serta mulai membuka baju dan celananya.

Suaminya menjadi heran dengan perbuatan isterinya ini dan bertanya, "Apa-apaan ini? Kok lepas baju segala sih?

Jawab istrinya, "Kamu memasukkan jarimu berkali-kali. Aku pikir itu adalah pemanasan dan kau ingin 'mengajakku' malam ini"

"Ah, nggak sama sekali kok!", jawab suaminya.

"Lantas, kenapa kau melakukan itu terus menerus?"

"Aku cuma membasahkan jariku agar bisa membalik halaman pada buku yang sedang aku baca ini"

"Kurang azaaarrr ..... !!!"